Lensa Wisata

Bunga Plastik, Jadi Daya Tarik Utama Plesiran Ndeso

Memiliki luas, 8 m² yang merupakan tanah khas desa, tidak hanya taman botol dan galeri bunga plastic, plesiran ndeso juga memberikan fasilitas kolam renang, khusus untuk anak-anak. Mereka dapat bermain air dengan puas, di dalam kolam renang ini. Mulai dari belajar berenang atau hanya sekedar bersenda gurau dengan teman sebayanya, hanya dengan membayar Rp. 5.000 saja.

Memberi makan ikan, juga merupakan salah satu kegiatan yang digemari anak-anak, saat berkunjung ke plesiran ndeso. Hanya dengan membayar Rp. 2.000, anak-anak akan diberi satu plastik kecil pakan, untuk ikan yang hidup di kolam-kolam area plesiran ndeso.

(TeamLiputan/L44)

Share

2 thoughts on “Bunga Plastik, Jadi Daya Tarik Utama Plesiran Ndeso

  • Wow, incredible weblog format! How long have you been blogging for?
    you make running a blog look easy. The overall glance of your website is wonderful, as smartly as the content!
    You can see similar here e-commerce

  • Good day! Do you know if they make any plugins to assist with SEO?

    I’m trying to get my website to rank for some targeted keywords but
    I’m not seeing very good success. If you know of any
    please share. Thanks! You can read similar article here:
    GSA Verified List

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *